A. LATAR BELAKANG
Ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang
begitu pesat dewasa ini, dengan pertumbuhan yang sangat cepat hingga dalam
hitungan waktu yang amat singkat. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
tersebut tentunya diikuti pula oleh dunia industri yang mana sangat membutuhkan
keberadaan bahan baku industri. Lalu kemudian hal ini mengakibatkan persaingan
untuk tahun-tahun ke depan semakin ketat.
Sumber Daya
Manusia (SDM) yang memiliki keahlian dibidang Pertambangan yang profesional di Negara
kita relative kurang dan prospek serta peluang mengembangkan pengelolaan Sumber
Daya Alam (SDA) sekarang dan kedepan sangat potensial.
Makadariitu kami
Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan (HMTP), Fakultas Teknologi Industri,
Universitas Muslim Indonesia ingin mengadakan kunjungan industry ke Perusahaan
guna untuk memperkenalkan dunia usaha dan industry tersebut, sehingga mahasiswa
sudah mempunyai gambaran dalam dunia usaha dan dunia Pertambangan. Agar lebih memotivasi
lagi kepada mahasiswa untuk bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu.
B. MaksuddanTujuan
Maksud dari Kunjungan Industri
ini dimaksudkan untuk menambah wawasan dan pengalaman sehingga nantinya mahasiswa
dapat mengetahui secara umum tentang dunia usaha dan dunia industri.
Adapun tujuan dari Kunjungan Industri ini adalah:
- Memperkenalkan dunia usaha dan dunia industri kepada mahasiswa.
- Sebagai wadah pembanding antara teori dan aplikasi yang diperoleh saat dibangku kuliah dengan kenyataan yang dijumpai diperusahaan.
- Sebagai kuliah tambahan selain kuliah yang didapat di dalam kampus.
- Sebagai wadah untuk mengetahui kinerja dunia usaha dan dunia industri.
C. NAMA KEGIATAN
“Kunjungan Industri 2014”
D.
SASARAN
Sasaran yang diharapkan dapat
tercapai adalah :
1. Terbentuknya suatu pola pikir yang semakin maju.
2. Memotivasi mahasiswa dalam menuntut ilmu sehingga dapat
bersaing dalam dunia kerja .
3. Terciptanya suatu kerjasama yang baik antara pihak
perusahaan, lingkungan pendidikan, dan masyarakat umum.
E. WAKTU DAN TEMPAT
PELAKSANAAN
Waktu :
Rabu, 12 Maret 2014
Tempat :
PT. Semen Bosowa
G. PESERTA
Peserta
dalam kegiatan Kunjungan Industri ini adalah Mahasiswa Teknik Pertambangan khususnya
Mahasiswa baru.
H. ANGGARAN
(Terlampir)
I. STRUKTUR
PANITIA
(Terlampir)
J. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami buat dan akan digunakan
dengan sebaik-baiknya. Atas perhatian dan partisipasinya kami ucapan banyak
terima kasih. Sungguh besar harapan kami atas dukungan moril maupun materiil
dari semua pihak, oleh karena kami sadar sepenuhnya keberhasilan kami dari
kegiatan ini hanya bisa dicapai apabila ada kerjasama dari berbagai pihak.
Semoga
sumbangsih para nara sumber pembiayaan mendapatkan balasan berkah dari Tuhan
Yang Maha Esa, Amin.
Makassar, 23 Januari 2014
Hormat Kami,
Panitia Pelaksana
Kunjungan Industri 2014
Muhammad Nugraha Mansur Imran
Ketua
Sekertaris
Mengetahui,
BEM FTI-UMI
HMTP FTI-UMI
ArizalArsyad
Fadli
Ketua Umum Pjs. Ketua Umum
Menyetujui,
an. Dekan FTI – UMI an. Ketua Jurusan Teknik
Pertambangan
FTI - UMI
Anshariah Hafram, ST. MT Andi Atriningsih, ST. MT
Wakil Dekan III Sekertaris
Jurusan
STRUKTUR PANITIA
PELINDUNG : Rektor UMI Makassar
PENASEHAT :
Dekan FTI-UMI Makassar
Wakil Dekan III FTI-UMI Makassar
Ketua
Jurusan Teknik Pertambangan FTI-UMI Makassar
PENANGGUNG JAWAB: Badan Eksekutif Mahasiswa FTI-UMI
Makassar
Himpunan Mahasiswa Teknik
Pertambangan FTI-UMIMakassar
PANITIA PELAKSANA
KetuaPanitia : Muhammad Nugraha Mansur
Sekretaris : Imran
Bendahara : Nurul Hafsari
Seksi Perlengkapan dan Komsumsi
Shabiruddin Syarif
Yayu Wandira
Ade Rivaldi
Idham
ANGGARAN
ADMINISTRASI
No
|
URAIAN
|
Unit
|
Harga / unit (Rp)
|
Jumlah (Rp)
|
1
2
3
4
5
6
|
PengadaanProposal
Tinta print (hitam)
Tinta print (color)
Stempel kegiatan
Piagam peserta
ID card peserta
|
5
1
1
1
40
40
|
9.000
22.000
22.000
25.000
2.500
2.000
|
45.000
22.000
22.000
25.000
100.000
80.000
|
TOTAL
|
294.000
|
AKOMODASI
No
No
|
Nama Barang
|
Unit
|
Harga / unit (Rp)
|
Jumlah (Rp)
|
1
|
Transportasi
|
3
|
1.000.000
|
3.000.000
|
TOTAL
|
3.000.000
|
KONSUMSI
No
No
|
Nama Barang
|
Unit
|
Harga / unit (Rp)
|
Jumlah (Rp)
|
1
2
|
PesertadanPanitia
DosenPembimbing
|
70
5
|
10.000
20.000
|
700.000
100.000
|
TOTAL
|
800.000
|
REKAPITULASI
ANGGARAN
No
|
Jenis
|
Jumlah ( Rp )
|
1
2
3
4
|
ADMINISTRASI
AKOMODASI
KONSUMSI
|
294.000
3.000.000
800.000
|
TOTAL
|
4.094.000
|
o
Jadi Total anggaran : Rp. 4.094.000,-